PROSES LAPOR DIRI PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU ANGKATAN KE-4 TAHUN 2021
Kepada Seluruh Peserta PPG-UHO Angkatan Ke-4 tahun 2021 Berhubung telah dimulainya proses Konfirmasi kesediaan peserta PPG Dalam Jabatan tahun 2021, Maka diinformasikan agar para calon mahasiswa PPG Dalam jabatan Angkatan 4 LPTK-Universitas Halu Oleo tahun 2021 untuk dapat mengisi formulir kelengkapan lapor diri paling lambat tanggal 25-26 Agustus 2021, Bagi peserta Pendidikan Profesi Guru Selengkapnya